Elevee Alam Sutera merupakan apartemen terbaru yang dikembangkan oleh Alam Sutera dan berlokasi di Jalan Jalur Sutera Barat, Alam Sutera - Tangerang Selatan. Nama Elevee diadaptasi dari Bahasa Perancis yang memiliki arti elevated.Elevee Alam Sutera dibangun diatas lahan seluas 4 Hektar dengan total kawasan secara keseluruhan seluas 19 Hektar. Memiliki 6 tower apartment yang beberapa tower merupakan pet friendly. Letak Apartemen Elevee sangat strategis, tepat berada di seberang Mall @ Alam Sutera.Untuk urusan aksesibilitas, Apartemen Elevee Alam Sutera dilengkapi dengan akses tol langsung untuk memudahkan penghuni dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Dengan begitu, menetap di Apartemen Elevee Alam Sutera berarti Anda akan mendapatkan aksesibilitas yang sempurna. Elevee Alam Sutera adalah apartemen terbaik yang bisa dimiliki dan juga dijadikan aset investasi.